Tahap-tahapan
proyek
Setelah
kontrak proyek ditandatangani, maka perusahaan harus memberi wewenang untuk
melakukan perencanaan sebagai berikut :
1.
Penentuan
tujuan proyek dan kebutuhan‐kebutuhannya. Dalam hal ini perlu ditentukan hasil
akhir proyek, waktu, biaya dan performansi (cacatan outcome yang dihasilkan dari fungsi suatu pekerjaan
tertentu atau kegiatan selama suatu periode waktu tertentu.) yang
ditargetkan.
2.
Pekerjaan‐pekerjaan apa
saja yang diperlukan untuk mencapai tujuan proyek harus diuraikan dan didaftar.
3.
Organisasi
proyek dirancang untuk menentukan
departemen‐departemen yang
ada, subkontraktor yang diperlukan dan
manajer manajer yang bertanggungjawab terhadap aktivitas pekerjaan yang ada.
4.
Jadwal untuk setiap aktifitas
pekerjaan dibuat yang memperlihatkan waktu tiap aktifitas dan batas selesai.
5.
Ramalan mengenai waktu, biaya dan performansi
penyelesaian proy
Tidak ada komentar:
Posting Komentar